Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label keuangan

Kendala usaha budidaya jamur tiram

Kendala usaha budidaya jamur kerap menjadi faktor kebangkrutan petani, jika tidak segera di tangani dan mencari solusinya karena kegagalan sedikit saja jika berlarut-larut tanpa penanganan tentu akan berdampak kerugian yang tidak sedikit, Meskipun budidaya jamur cukup mudah namun tetap saja memiliki kendala yang harus di perhatikan, baik dari segi teknis pembudidayaan ataupun dari segi kualitas bibit serta fasilitas penunjang budidaya itu sendiri. Di dalam dunia usaha apapun pasti kita akan menemui kendala, karena semua usaha sudah pasti memiliki berbagai kekurangan atau kelemahan baik kendala dari sistem usaha, sistem oprasional usaha dan banyak lagi faktor kendala lainnya di dalam dunia usaha, namun bukan berarti itu semua tidak dapat di atasi, Seharusnya sebagai seorang pengusaha budidaya jamur kita harus bisa mencari penyebabnya dan di tuntut untuk bisa mencari jalan keluar sebagi solusinya. Kendala usaha budidaya jamur Setiap usaha pasti memilki kendala yang berbeda misalnya saja

Keuangan usaha jamur tiram atau administrasi

Masalah pengelolaan administrasi keuangan usaha budidaya jamur kerap menjadi kendala bagi petani pemula, karena dalam budidaya jamur ada hal yang tidak seperti pada budidaya tanaman pada umumnya, yaitu proses panen yang berkala setiap hari sehingga jika petani tidak pandai menghitung modal dan keuntungan yang diperoleh setiap kali panen maka diakhir periode akan mengalami kendala dalam pembelian baglog untuk periode berikutnya dikarenakan modal berkurang sebagai efek dari salah perhitungan usaha yang salah Maka bisnis budidaya jamur tiram untuk pemula belum bisa di pastikan sebagai usaha pemenuhan kebutuhan hidup pada waktu itu Tetapi kendala ini bukan berarti tanpa ada solusinya, beberapa solusi untuk mengatasi hal ini atau lebih jelasnya adalah cara megelola administrasi keuangan yang baik dalam usaha budidaya jamur, Berikut ini dua pilihan pengelolaan administrasi keuangan pada usaha budidaya jamur tiram yang kami anjurkan di antaranya yaitu: Berikut ini contoh Keuangan usaha jamur