Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label pemasaran

Peluang besar budidaya jamur saat ini

Peluang besar budidaya jamur terletak pada sisi ekonomi dan juga persaingan usaha, dilihat dari potensinya jamur tiram saat ini sedang dalam keadaan naik tajam hal ini dibuktikan dengan semakin tingginya permintaan jamur tiram dipasaran, sedangkan dari sisi persaingan saat ini pembudidaya jamur tiram masih sangat kurang hal ini di sebabkan Kurangnya minat masyarakat terlebih generasi muda untuk bertani jamur Banyaknya petani pemula yang kurang bisa mengelola keuangan dan akhirnya bangkrut Kurangnya pembinaan baik dari pemerintah ataupun dari petani senior, kebanyakan mereka menjual bibit (baglog) kepada petani pemula tanpa bimbingan yang cukup Maka dengan adanya dua hal diatas yaitu potensi ekonomi dan lemahnya persaingan sehingga Peluang besar budidaya jamur masih sangat terbuka lebar., Semenjak terjadinya krisis ekonomi timbul banyak persoalan yang sangat krusial di tengah-tengah masyarakat dan tentu saja hal ini memerlukan jalan keluarnya, serta pemutusan hubungan ke

Metode baru budidaya jamur dengan growbox

Metode baru budidaya jamur tiram kini telah di temukan, Sumber gambar http://halogrowbox.com namun lebih tepatnya adalah metode pemasaran bibit siap tanam (baglog) pada dasarnya cara budidayanya sama dengan budidaya jamur tiram pada umumnya hanya saja di kemas dengan sedemikian rupa agar baglog atau media tanam bibit jamur tiram ini nampak lebih menarik. Seiring waktu yang terus berjalan, jaman pun semakin berubah dan hal ini berefek sangat signifikan terhadap berbagai kegiatan manusia, tidak terkecuali didalam dunia pertanian salahsatunya dalam budidaya jamur , banyak bermunculan penemuan-penemuan baru yang lahir dari percobaan-percobaan dan penelitian ilmiah dengan berbgai tujuan dan kepentingan. Tidak hanya ilmuwan saja yang berperan dalam hal ini siapapun bisa menggunakan kepandaiannya untuk membuat suatu perubahan, dan bahkan kekreatifan pun memiliki andil besar dalam sebuah kemajuan, sebagai petani dan pembuat bibit kita dituntut untuk bisa menciptakan suatu perubaha

Memasarkan jamur tiram dengan tepat

Pemasaran adalah ujung tombak dalam sebuah usaha apalagi dalam memasarkan jamur tiram, jika pemasaran tersendat maka akan berakibat buruk karena jamur mudah sekali layu dan membusuk, Di dalam dunia usaha pada umumnya kita tentu mengenal proses-proses oprasional usaha yang sudah pasti harus di jalani, dan hal ini tidak akan mungkin lepas dari prilaku usaha jenis apapun, Namun tidak semua jenis usaha memiliki proses-proses yang sama dalam menjalankannya pasti ada yang berbeda, seperti halnya di dalam usaha budidaya jamur tiram, ada beberapa hal perlakuan usaha yang umum dan ada pula yang secara khusus hanya ada di dalam prilaku usaha budidaya jamur tiram Berikut ini beberapa proses atau prilaku usaha pada budiadaya jamur tiram yang harus diperhatikan: pengadaan bahan produksi atau bibit pada usaha pertanian dan kebutuhan produksi lainnya, kemudian proses produksi, lalu yang paling penting adalah markting atau pemasaran.. Terkadang ketika kita memulai sebuah usaha akan merasa bi